21 March 2015

Lambang DPD RI | Foto: antara
Lambang DPD RI | Foto: antara
politek
Real Count Desk Pileg Aceh: Lima Besar Sementara Perolehan Suara DPD
Taufik Ar Rifai
10 April 2014 - 11:56 am
Data ini merupakan hasil rekapitulasi hingga pukul 11.00 WIB oleh Desk Pileg 2014 Biro Tata Pemerintahan Setda Aceh

Desk Pemilihan Legislatifd 2014 Biro Tata Pemerintahan Setda Aceh hingga siang ini masih melakukan rekapitulasi suara. Hingga pukul 11.00 WIB, Kamis, 10 April, juru bicara Partai Aceh Fachrul Razi bertengger di urutan teratas untuk Dewan Perwakilan Daerah (DPD RI). 

Berikut adalah 5 besar sementara perolehan suara untuk DPD:

1. Fachrul Razi sebanyak 10,82 persen

2. Ghazali Abbas Adan sebanyak 10,62 persen 

3. Ahmad Farhan Hamid 9,45 persen 

4. Rafly sebesar 8,31 persen 

5. Sudirman (Haji Uma) sebesar 8,18 persen 

Perhitungan ini berdasarkan 8 persen suara yang sudah masuk. Angka ini terus berubah sesuai data yang diterima. Perhitungan suara dilakukan sesuai data yang masuk melalui surat elektronik (email) dari 23 kabupaten/kota. 

 

Editor: Yuswardi A. Suud

Ikuti Topic Terhangat Saat Ini:

Terbaru >>

Berita Terbaru Selengkapnya

You Might Missed It >>

Gamawan Siap Bantu KPU Gelar Pemungutan…

Pesawat Jatuh, Calon Presiden Brasil Tewas

Hadapi Gugatan Prabowo-Hatta, KIP Aceh Utara…

Erdogan Olok-olok Pesaingnya Sebab Tidak Tahu…

Prabowo-Hatta Unggul di Aceh Selatan

HEADLINE

Ini Wawancara Lengkap Fachrul Razi Soal Pemangkasan Kewenangan Wagub Mualem

AUTHOR