20 March 2015

Warga Aceh saat menyaksikan Timnas U19 latihan. Foto Masrizal
Warga Aceh saat menyaksikan Timnas U19 latihan. Foto Masrizal
bhan
Penonton Timnas U19 Versus Aceh U21 Pingsan Akibat Berdesakan
Taufik Ar Rifai
06 June 2014 - 20:32 pm
Warga tersebut datang bersama anaknya dan antri di pintu masuk Stadion Harapan Bangsa, usai magrib.

MASYARAKAT Aceh ternyata sangat antusias untuk menonton secara langsung laga Timnas U19 versus Aceh U21 di Stadion Harapan Bangsa, Kota Banda Aceh, Jumat malam, 6 Juni 2014. Seorang penonton dilaporkan jatuh pingsan akibat berdesakan di pintu masuk.

Infomasi yang diperoleh ATJEHPOSTcom, penonton yang jatuh pingsan karena berdesakan tersebut bernama M. Daud, 54 tahun, warga asal Kota Banda Aceh. Warga tersebut datang bersama anaknya dan antri di pintu masuk Stadion Harapan Bangsa, usai magrib.

“M. Daud dan anaknya, awalnya ingin menonton menonton langsung di stadion. Namun karena berdesakan, akhirnya pingsan,” ujar Samsul Bahri, seorang sopir mobil ambulance kepada ATJEHPOSTcom.

Katanya, warga yang melihat M. Daud pingsan, akhirnya membawa M. Daud ke ruang medis.

“Saya sendiri yang melarikannya ke Rumah Sakit Bulan Sabit tak jauh dari stadion,” ujar Samsul Bahri.

Editor: Murdani Abdullah

Ikuti Topic Terhangat Saat Ini:

Terbaru >>

Berita Terbaru Selengkapnya

You Might Missed It >>

Garuda Muda Dibabat UEA 1-4

Dimas Drajat Perkecil Ketertinggalan Timnas U-19…

Masih Babak Pertama, Indonesia Tertinggal 0-2

Perjuangan Garuda Jaya Harus Dihargai

Timnas U-19 Vs UEA; Laga Penegak…

HEADLINE

Liverpool Terpaksa Berbagi Angka di Akhir Laga

AUTHOR