05 January 2015

otomotif
latest updates

otomotif

Ini Mobil Andalan Toyota Indonesia di 2015

by viva.co.id | 03 January 2015 12:25 PM
Tampang Toyota Alphard edisi terbaru.…

Berdasarkan survei yang dilakukan Toyota, market share MPV selama 2015 ini masih cukup tinggi, karena dapat merengkuh pasar sekira 50 persen.

otomotif

Sepeda Motor The Silent Fighter Bakal Dipasarkan di Indonesia

by kompas.com | 19 December 2014 20:00 PM
Zero SR FX12.5 2015. @kompas.com

Tenaga pendorong didapat dari motor listrik yang ditopang baterai lithium-ion. Tenaga yang dihasilkan mencapai 67 tk dan torsi maksimum mencapai 144 Nm.

otomotif

Honda Pamer Supercar Baru, Tak Lagi Berwujud Purwarupa

by viva.co.id | 18 December 2014 11:55 AM
Honda/Acura NSX. @viva.co.id

Mobil ini menggunakan bahan dasar alumunium dan campuran serat karbon.

otomotif

Kota Ini Bayar Warganya yang Tak Pakai Mobil

by kompas.com | 16 December 2014 00:01 AM
Ilustrasi

Cara kerjanya, konsumen yang ingin mendapatkan uang harus menginstal “kotak hitam” di mobil. Perangkat itu berbasis telematika, dengan demikian otoritas bisa mendapatkan informasi kapan mobil digunakan.

otomotif

Toyota Mirai Emisinya Cuma Air

by antaranews.com | 15 December 2014 16:45 PM
Toyota Mirai | autoblog.com

Teknologi yang digunakan untuk Mirai disebut Toyota Fuel Cell System (TFCS), gabungan antara teknologi fuel cell dan hybrid.

otomotif

Inilah Bus Pertama Bertenaga Kotoran Manusia

by viva.co.id | 20 November 2014 15:15 PM
Bio-Bus yang bertenaga kotoran manusia.…

Pengolahan feses menjadi gas metana kini diproduksi pada pabrik Wessex Water, yang dikelola perusahaan energi GENeco.

otomotif

Hadapi NCAP, Toyota Bekali Semua Model dengan "Airbag"

by kompas.com | 10 November 2014 06:00 AM
Toyota Etios Liva di India…

Hampir semua pabrikan mengeluarkan pernyataan, semua mobil mereka telah memenuhi syarat pemerintah

HEADLINE

Cerita SPG Mobil, dari Job Tambahan, Sampai Dapat Jodoh

AUTHOR